Kamis, 27 September 2012

CHEM-PAPER (CHEMICAL CREATIVITY PAPER)

Derkripsi Lomba
Chemical Creativity Paper merupakan suatu kompetisi untuk menguji kreativitas, pengetahuan dan penalaran para peserta yang terdiri dari pelajar SMA/sederajat, mengenai ilmu kimia dan penerapannya yang  dituliskan pada sebuah paper.

Tanggal
17 November 2012

Tempat
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Indonesia

Tema
Peranan Ilmu Kimia dalam Kemajuan Teknologi Masa Depan

Sub Tema
1. Teknologi Berbasis Ilmu Kimia dan Penerapannya dalam Industri Berskala Mikro dan Menengah
2. Teknologi Bebasis Ilmu Kimia dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
3. Teknologi Berbasis Ilmu Kimia dan Penerapannya Terhadap Pengelolaan Sumber daya Alam
 
Persyaratan Peserta
1. Pelajar SMA/sederajat resmi yang direkomendasikan oleh sekolah.
2. Setiap peserta memakai seragam sekolah dalam mengikuti seluruh rangkaian acara Chem-paper.
3. Satu kelompok terdiri dari 3-4 orang.
4. Peserta telah mendaftarkan diri sesuai dengan sistem pendaftaran.

Biaya Pendaftaran
Rp. 100.000,00 untuk satu kelompok yang terdiri dari 3-4 orang peserta.

CP: Syukur S.W (085778588455)





Tidak ada komentar:

Posting Komentar