Deskripsi Lomba
Chemical Competition ialah ajang kompetisi pengetahuan tentang ilmu kimia dengan sistem pengisian soal untuk pelajar tingkat SMA/sederajat.
Persyaratan Peserta
1. Pelajar SMA/sederajat resmi yang direkomendasikan oleh sekolah.
2. Setiap peserta memakai seragam sekolah dalam mengikuti seluruh rangkaian acara Chempetition.
3. Satu kelompok terdiri dari 2 orang.
4. Peserta telah mendaftarkan diri sesuai dengan sistem pendaftaran.
Biaya Pendaftaran
Rp. 150.000,00 untuk satu kelompok yang terdiri dari dua orang peserta.
CP: Afif Z.P (081399089394)
Teknis Umum Chemical Competition
1.
Chemical Competition dilakukan dalam 4 tahap,
yaitu penyisihan, perempat final, semifinal, dan final.
2.
Tanggal pelaksanaannya adalah sebagai berikut:
a.
Penyisihan: 3 November 2012
b.
Perempat final: 17 November 2012
c.
Semifinal dan final: 24 November 2012
3.
Tahap lomba berupa:
a.
Penyisihan, perempat final, dan semifinal tes
tertulis
b.
Final cepat tepat
4.
Jumlah peserta yang lolos:
a.
Perempat final: 50 kelompok atau 100 orang (pada
tahap ini hingga seterusnya, sistem kelompok diubah menjadi sistem individu.
Jadi, dari tahap perempat final, peserta mengikuti lomba secara perorangan.)
b.
Semifinal: 25 orang
c.
Final: 5 orang
5.
Semua tahap dilakukan di FMIPA UI, Depok
6. Peraturan selanjutnya akan diberitahukan lebih lanjut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar